Share

Ingat! Pendaftaran Beli Pertalite di MyPertamina Cuma Untuk Mobil

Iqbal Dwi Purnama, Okezone · Senin 04 Juli 2022 09:30 WIB
https: img.okezone.com content 2022 07 04 52 2623010 ingat-pendaftaran-beli-pertalite-di-mypertamina-cuma-untuk-mobil-oK3HKPPqIa.jpg Ilustrasi mobil (freepik)

Pengguna terdaftar akan mendapatkan QR code khusus dapat membeli Pertalite dan Solar di SPBU.

Sedangkan untuk sistem pembayarannya juga tidak perlu menggunakan aplikasi MyPertamina.

Pasalnya, masyarakat yang membeli BBM bersubsidi meski harus menggunakan aplikasi juga bisa melakukan pembayaran secara tunai. 

Follow Berita Okezone di Google News

(nia)

Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Berita Terkait

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini